KALURAHAN GARONGAN, KAPANEWON PANJATAN, KABUPATEN KULON PROGO

Artikel

PENCANANGAN GERBANG SEGORO

27 Maret 2022 07:38:05  Administrator  1.046 Kali Dibaca  Berita Desa

Sabtu (26/03/2022) Kelompok Ikan Mina Mulya dari Pedukuhan IX Kalurahan Garongan melaksanakan kegiatan Pencanangan "Gerbang Segoro" (Gerakan Membangun dengan Semangat Gotong Royong). Program kegiatan dari Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Kulon Progo ini bertujuan untuk mewujudkan kemandirian pangan dan kemandirian ekonomi di Kalurahan Garongan sebagai bentuk dukungan kepada "Bela-Beli Kulon Progo". Selain itu, kegiatan Gerbang Segoro ini dapat dimaknai juga sebagai sebuah ajakan kepada seluruh masyarakat Kulon Progo khususnya masyarakat Kalurahan Garongan untuk melaksanakan pembangunan yang dilandasi dengan semangat gotong royong.
Turut hadir dalam acara ini Bapak Ngadiman selaku Lurah Garongan, Bapak Wakhid Nur Azhari selaku Ulu-Ulu, Bapak Muh Darobi selaku Dukuh pedukuhan IX, Serda Aris Kahayan selaku perwakilan dari Babinsa dan Babinkamtibmas Kalurahan Garongan dan anggota Kelompok Ikan Mina Mulya Pedukuhan IX Garongan.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Wilayah Kalurahan

Peta Desa

Aparatur Kalurahan

Back Next

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Kalurahan


Alamat : GARONGAN, PANJATAN, KULON PROGO
Kalurahan : Garongan
Kapanewon : Panjatan
Kabupaten : Kulon Progo
Kodepos : 55655
Telepon : 085869617961
Email : desagarongankp@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:83
    Kemarin:154
    Total Pengunjung:124.492
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:34.231.180.210
    Browser:Tidak ditemukan

Arsip Artikel

05 Juli 2019 | 25.845 Kali
Sejarah Kalurahan
06 Maret 2019 | 25.800 Kali
Profil Wilayah Desa
29 Juli 2013 | 25.277 Kali
Profil Kalurahan
05 Juli 2019 | 25.266 Kali
Pemerintah Desa
24 Agustus 2016 | 25.265 Kali
Data Desa
16 April 2019 | 25.129 Kali
Visi dan Misi
08 Juli 2019 | 25.110 Kali
Maklumat PPID

Statistik SID